Page 9 - hijau merah muda dan coklat moderen animasi penerimaan peserta didik baru poster
P. 9

D. Tujuan Pembelajaran





                           Mengetahui dan mampu Menentukan suasana puisi.

                           Mampu Menemukan tema puisi


                           Mampu Menentukan makna puisi.

                           Mampu  Membacakan  puisi  dengan  memerhatikan  vocal,

                           ekspresi, dan intonasi.


                           Mampu               Memusikalisasikan                        puisi          dengan             memerhatikan

                           keselarasan isi, puisi, lagu, dan musik.

                           Dalam e-modul ini, kalian diajak untuk belajar memahami salah

                           satu  karya  sastra  yaitu  puisi.  Setelah  mempelajarinya,  kalian


                           harus  dapat  menganalisis  unsur-unsur  pembangun  yang

                           terdapat pada puisi.

                           Mampu menulis puisi untuk mengungkapkan perasaan;

                           Mampu  menulis  puisi  berdasarkan  berita  yang  dibaca  atau


                           didengar.
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14