Page 56 - E-Modul Fisika_Gelombang Bunyi_Ririn Anggraini
P. 56
4. Nyalakan aplikasi frequency generator dengan
frekuensi 500 H
5. Nyalakan aplikasi sound meter dan tentukan nilai
intensitas yang tertangkap oleh aplikasi. Catat
sebanyak 3 kali pencatatan ke dalam tabel.
6. Jauhkan HP A dengan jarak 10 cm dari HP B dan
ukur nilai intensitas yang tertangkap pada
aplikasi sound meter
7. Lakukan kegiatan 6 secara berulang dengan jarak
yang berbeda-beda (0,10,20, dan 30 cm)
8. Catat hasil percobaan ke dalam tabel
pengamatan dan ulangi dengan frekuensi 600 Hz
Mengasosiasi
1. Berdasarkan data yang ada, buatlah sebuah tabel yang
menggambarkan hasil pengamatan dan pengukuran yang
telah dilakukan, dan analisis data tersebut !
2. Berdasarkan data yang dianalisis, jelaskan hubungan
antara taraf intensitas bunyi dan jarak sumber suara ?
3. Berdasarkan data yang dianalisis, jelaskan apakah kamu
menemukan fenomena efek doppler dalam kegiatan
percobaan yang telah dilakukan ?
4. Buatlah kesimpulaan dari percobaan yang telah dilakukan
Diskusikan dengan teman sekelompok
dan buatlah laporan eksperimen
berdasarkan percobaan yang telah
dilakukan
46