Page 9 - BAHAN AJAR BARISAN DAN DERET
P. 9
d. Prosedur
Langkah – langkah menentukan suku ke – n barisan
aritmetika :
1. Tentukan suku pertama (a = U1) dari barisan tersebut.
2. Tentukan beda (b) dari barisan tersebut. Tentukan suku ke
berapa (n) yang ingin diketahui, misalnya suku ke-10, maka
n = 10
3. Substitusikan (a = U1), b, n ke formula Un = a + (n-1) b
Contoh:
Diberikan barisan berikut 4, 6, 8, 10, 12, 14 *polanya selalu
ditambah dengan dua. Tentukanlah bedanya. Untuk mencari
beda dapat dilakukan dengan cara mengurangkan dua suku
yang berurutan
b = U2 - U1
b = U3 - U2
b = U4 - U3
dan seterusnya
Rumus umum:
Keterangan:
Un = suku ke-n
a = suku pertama
n = nomor suku
b = beda