Page 59 - E-Modul Bermuatan P5 Materi Inovasi Teknologi Biologi by Alfatia
P. 59

D. Latihan Soal


                    Kerjakan  semua  soal  di  bawah  ini  di  kertas,  kemudian  cocokan  dengan

                    jawaban atau pembahasan di lembar berikutnya!




                                                     Soal Uraian

                       1.  Tuliskan penerapan Bioteknologi bidang pangan!

                       2.  Tuliskan keunggulan Mikroorganisme penghasil PST!

                       3.  Tuliskan penerapan Bioteknologi bidang pertanian!


                       4.  Tuliskan dampak Biotehnologi bagi Plasma nutfah!

                       5.  Tuliskan dampak Biotehnologi bagi Lingkungan!





                                                Soal Pilihan Ganda




                   1.  Kloning merupakan teknologi yang digunakan untuk menghasilkan individu

                       yang  secara  genetik  identik  dengan  induknya.  Teknologi  ini  apabila


                       diterapkan pada berbagai jenis hewan dalam jangka waktu panjang dapat

                       menyebabkan dampak negatif yaitu….

                          A.  akan terjadi isolasi reproduksi antar spesies

                          B.  menghasilkan individu berumur pendek

                          C. akan terjadi kepunahan secara missal


                          D. menurunkan jumlah anggota populasi

                          E.  menurunkan keanekaragaman hayati












                                                         [ 51 ]
   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64