Page 36 - E-modul Bermuatan P5 Materi Inovasi Teknologi Biologi
P. 36

c.  Memasukkan DNA Rekombinan ke dalam sel hidup

                               DNA rekombinan dimasukkan ke vector sel bakteri ataupun virus

                       melalui pemanasan dalam larutan NaCl atau melalui elektroporasi. Sel


                       bakteri atau virus tersebut melakukan replikasi dengan cara membelah diri

                       sehingga  diperoleh  DNA  rekombinan  dalam  jumlah  banyak.  Berikut  ini

                       gambar dari proses rekombinasi gen.





































                                                Sumber: www.slideplayer.info


                                       Gambar 11. Tahapan Tehnologi DNA Rekombinan



















                                                         [ 27 ]
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41