Page 8 - Modul Ajar Pecahan SMP/MTs Kelas VII_Aulia Afiatunnisa
P. 8
Simak sejarah pecahan berikut:
Perhatikan situasi berikut.
Setelah dimakan, masih ada pizza.
Selain bilangan bulat, ada juga bilangan lain yang diperlukan
sebagaimana yang kita lihat dari contoh diatas. Bilangan apa yang
kita gunakan untuk menyatakan sisa pizza?
Pada bab ini kalian akan memperluas pemahaman kalian mengenai
bilangan dengan mengidentifikasi dan menyatakan bilangan pecahan,
membandingkan, serta melakukan operasi aritmetika dengan bilangan
pecahan.
5