Page 11 - Diferensial Fungsi Sederhana
P. 11
Pajak
Salah satu sumber penerimaan pemerintah
adalah dengan penarikan pajak, misalnya pajak
penjualan yang dikenakan pemerintah terhadap
setiap unit produksi dan dijual oleh pengusaha.
Pemerintah berupaya untuk memaksimumkan
penerimaan pajak tersebut. untuk itu pemerintah
harus menentukan berapa tarif pajak yang akan
diberlakukannya sehingga akan diperoleh pajak
maksimum
Dari sudut pandang pengusaha setelah ada
pengenaan pajak dari pemerintah adalah Laba =
Pendapatan - (biaya + pajak)
= R - (C + T)
= R- C - T
= R - C - T . Q
10