Page 7 - Kamus Sosiologi
P. 7
Asimilasi : Menyangkut tidak adanya prasangka dari kelompok
Penerimaan Sikap mayoritas
Asimilasi : Perkawinan antar golongan secara besar-besaran
Perkawinan
Asimilasi Struktural : Bergabungnya minoritas secara besar-besaran
kedalam perkumpulan pada tingkat kelompok primer
dari golongan mayoritas
Asosiatif : Proses penciptaan persatuan dan kedamaian guna
mencapai interaksi sosial
Assertif : Strategi mengatasi konflik secara tegas dan baik,
berusaha menjaga hubungan baik dengan pihak lain
yang ditandai dengan adanya kemauan mengerti
serta memahami alasan, pertimbangan, dan
kepentingan pihak lain
Assigned Status : Kedudukan atau status yang diberikan oleh
masyarakat atau karena mandat
Assigned status : Status yang dimilik ats dasar usaha dan kepercayaan
masyarakat atau meninjau arah, pandangan, serta
tindakan
Avoidant personality : Gangguan kepribadian menghindari interaksi sosial
disorder karena takut mengalami penolakan.