Page 10 - E-MODUL (FITRIA JAYANTI-2010242057)
P. 10

Modul Akuntansi




                              Langkah-langkah Penggunaan E-Modul


                        Agar  proses  pembelajaran  menggunakan  E-Modul  berjalan  efektif  dan
                   efisien. Langkah-langkah penggunaan E-Modul sebagai berikut:
                   1.  Pastikan  komputer/laptop/smartphone/android/ipad  anda  hidup  dan
                       terkoneksi internet.
                   2.  Scan  barcode  atau  copy/salin  link  E-Modul  ini  ke  web  browser,  untuk
                       membaca dan menggunakan E-Modul ini secara online.
                   3.  Pada bagian daftar isi berisfat interaktif, klik bagian yang ingin kita buka
                       pada  daftar  isi,  maka  secara  otomatis  akan  masuk  kehalaman  yang  kita
                       inginkan.
                   4.  Bagian  glosarium  membantu  Anda  memahami  kata  atau  istilah  yang
                       digunakan dalam E-Modul ini.
                   5.  Pada  bagian  pendahuluan,  Anda  akan  menemukan  informasi  tentang
                       identitas  E-Modul,  KD  dan  IPK  yang  akan  dipelajari,  petunjuk
                       penggunaan,  langkah-langkah  penggunaan,  peta  konsep  materi  dan
                       apersepsi.
                   6.  Pada bagian kegiatan pembelajaran 1, bacalah dan pahami uraian materi
                       yang  ada  pada.  Kerjakan  latihan  yang  tersedia  untuk  mengasah
                       keterampilan berpikir terhadap materi. Scan barcode yang tersedia untuk
                       menemukan  kunci  jawaban  dari  latihan  yang  dikerjakan.  Pada  bagian
                       umpan  balik,  Anda  akan  menghitung  tingkat  penguasaan  materi  pada
                       kegiatan pembelajaran 1. Jika hasil hitungan telah mencapai kriteria yang
                       ditetapkan, maka silahkan melanjutkan pada kegiatan pembelajaran 2.
                   7.  Pada bagian kegiatan pembelajaran 2, bacalah dan pahami uraian materi
                       yang  ada  pada.  Kerjakan  latihan  yang  tersedia  untuk  mengasah
                       keterampilan berpikir terhadap materi. Scan barcode yang tersedia untuk
                       menemukan  kunci  jawaban  dari  latihan  yang  dikerjakan.  Pada  bagian
                       umpan  balik,  Anda  akan  menghitung  tingkat  penguasaan  materi  pada
                       kegiatan  pembelajaran  2.  Pada  bagian  umpan  balik,  Anda  akan
                       menghitung tingkat penguasaan materi pada kegiatan pembelajaran 1. Jika
                       hasil  hitungan  telah  mencapai  kriteria  yang  ditetapkan,  maka  silahkan
                       lanjut mengerjakan evaluasi.
                   8.  Pada bagian evaluasi, Anda akan mengerjakan soal-soal sebagai pengukur
                       kemampuan setelah mempelajari keseluruhan isi E-Modul ini.
                   9.  Bagian  pengayaan  akan  memberikan  Anda  tambahan/perluasan
                       pengalaman kegiatan belajar.












                                                                                                  3
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15