Page 28 - ebook fisika berbasis pjbl _Neat
P. 28

nmv




                        3. Benda Tenggelam.


                               Benda  dikatakan  tenggelam  dalam  zat  cair  apabila  benda  jatuh  ke
                        bawah/dasar  wadah  saat  dimasukkan  ke  dalam  zat  cair  tersebut.  Hal  ini
                        terjadi karena massa jenis benda lebih besar daripada massa jenis zat cair
                        (  <    ),,  sehingga berat benda  juga  lebih besar daripada  gaya  Archimedes


                        (   <   ). Contoh peristiwa tenggelam, antara lain, batu dan yang dimasukkan


                        ke dalam air. Dalam keadaan seimbang maka W = N + Fa  sehingga:














                                                                       Gambar 1.8. Benda tenggelam

                               Saat benda dicelupkan ke dalam zat cair, sesungguhnya berat benda
                        tersebut  tidak  berkurang.  Gaya  tarik  bumi  yang  bekerja  pada  benda  tetap
                        sama.  Namun,  zat  cair  mengerjakan  gaya  yang  arahnya  berlawanan  dengan
                        gaya gravitasi sehingga berat benda seakan-akan berkurang.






                                     POJOK
                                   LITERASI


                                     Apakah  itu  fluida?  fluida  adalah  suatu  zat  yang  dapat

                                     mengalir.  Apa  itu  berenang?  Berenang  adalah  menggerakan
                                   tubuh ananda melalui air yang diam. Berenang menggunakan
                                     konsep fisika yaitu pada hukum newton. Selain itu berenang

                                     juga    memerlukan  energi  dan  kekuatan.  Energi  untuk
                                   mendorong  tubuh  annada  melewati  air.  Saat  berenang  kita
                                     juga  menggunakan  beberapa  gaya  seperti  gaya  mengapung,

                                    melayang dan gaya tenggelam.







                                                              18
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33