Page 13 - EMODUL PDF_Neat
P. 13
matang gonad dibandingkan dengan ikan tongkol jantan. Menurut Lagler et al.
(1997), faktor yang mempengaruhi ikan pertama kali matang gonad adalah spesies,
umur, ukuran, dan kemampuan adaptasi terhadap lingkungan. Kuantitas sperma
harus berada dalam jumlah besar. Selain itu juga perbedaan jumlah pada ikan betina
dan jantan dapat disebabkan oleh perbedaan tingkah laku.
Petunjuk
• Kumpulkanlah informasi yang berkaitan dengan masalah yang
disajikan dan sesuai dengan rumusan masalah yang telah dibuat!
• Gunakanlah literatur atau sumber yang valid seperti artikel jurnal,
textbook, internet, dan sumber lain yang sesuai untuk membantu
menjawab rumusan masalah yang telah dibuat.
• Buatlah tabel seperti contoh pada tabel 1.3, kemudian isilah jawaban
anda
• Kirimkan jawaban anda melalui link Google classroom yang tersedia
dengan format Nama_NIM_ Kelas_Keg3.
Tabel 1.3. Hasil penyelidikan
NO Informasi yang didapatkan Sumber Rujukan
1
2
dst
Kumpulkan tugas melalui link berikut
https://drive.google.com/drive/folders/1qz0qMo0lTS-
y2bqfF5tv8XioGxsFhFTa?usp=sharing
10