Page 49 - E-MODUL KWL SISTEM REPRODUKSI MANUSIA KELAS XI
P. 49
3. Susuk atau Implan
Menghambat pematangan sel telur
sehingga ovum tidak diproduksi,
membentuk secret serviks yang tebal
untuk mencegah penetrrasi sperma,
sampai menekan pertumbuhan
endometrium sehingga tidak siap untuk Gambar 19: KB Implan
nidasi atau penempelan, mengurangi Sumber:https://hellosehat.com/s
sekresi progesteron selama fase luteal eks/kontrasepsi/kb-implan-susuk/
dalam siklus terjadinya ovulasi.
4. Intrauterine Device (IUD)
Sekilas cara kerja IUD dapat
menghambat kemampuan sperma untuk
masuk ke tuba fallopi, mempengaruhi
fertilisasi sebelum ovum mencapai Gambar 20: IUD
kavum uteri, IUD bekerja dapat Sumber:https://www.sammarie
mencegah sperma dan ovum bertemu, wijaya-hospital.com/artikel/iud-
memungkinkan untuk mencegah sebagai-pilihan-alat-kontrasepsi-
implantasi telur dalam uterus. efektif
5. Kondom
Kondom merupakan salah satu metode kontrasepsi barier sebagai perlindungan
ganda apabila akseptor menggunakan kontrasepsi modern dalam artian dapat mencegah
penularan Penyakit Menular Seksual atau Infeksi Saluran Reproduksi dan juga sebagai
alat kontrasepsi. Kondom murah dan dapat dikai secara umum, praktis, memberi
dorongan bagi laki-laki untuk ikut berpartisipasi dalam kontrasepsi.
E-Modul Strategi KWL (Know-Want-Learned) Materi Sistem Reproduksi Manusia Kelas XI SMA/MA 41