Page 26 - Tugas Ke-12 Nabila Jinan Khalda
P. 26

Keunggulan       media      grafis    adalah      fleksibel,
         praktis      dan      mudah        digunakan        karena
         lingkungannya:  digunakan  untuk  berbagai  jenis
         dan  jenjang  pendidikan,  relatif  murah,  serta
         memudahkan  dan  mempercepat  siswa  dalam
         memahami          informasi        yang       ditampilkan.
         Sedangkan,             keterbatasannya              adalah
         membutuhkan  keahlian  khusus  dalam  proses
         pembuatannya,  apalagi  untuk  lebih  kompleks
         dan     sulit    mendeskripsikan         gambar        yang
         sebenarnya  berbentuk  tiga  dimensi  kemudian
         diubah menjadi gambar dua dimensi.
            Ragam  Media  Grafis  yaitu,  Grafik,  Diagram,
            Chart,  Poster/gambar,  Foto,  Kartun,  Bagan,
            dan Papan Flanel.
            Langkah-langkah           Pengembangan             Media
            Grafis  Berdasarkan  Jurnal/Artikel  Ilmiah  yaitu
            menentukan media grafis, Uji coba penelitian,
            Hasil uji efektivitas media.































                                     24
   21   22   23   24   25   26   27   28