Page 12 - E-Book Pengayaan Sistem Pencenaan
P. 12
Petunjuk Penggunaan Buku Pengayaan
Petunjuk Penggunaan Buku Pengayaan
Berbasis Multiplle Intelligences
Buku pengayaan ini dirancang berbasis Multiplle Intelligences. Sebelum kamu
membaca buku ini, silahkan pahami kode-kode di bawah ini agar memudahkanmu dalam
membaca buku pengayaan.
Berikut merupakan kode yang terdapat pada buku pengayaan yang berbasis Multiplle
Intelligences :
No Kecerdasan Simbol Karakteristik
Eksistensial a. Mampu menjawab persoalan-persoalan
1
terdalam eksistensi atau keberadaan
manusia di muka bumi.
b. Mampu belajar dengan mengaitkan ilmu
pengetahuan dengan agama dan membuat
respon terhadap sesuatu hal
Kinestetis a. Mampu belajar dengan menggunakan
2 bagian tubuh.
b. Mampu belajar dengan membuat proyek
observasi lapangan
Interpersonal a. Mampu berdiskusi maupun berinteraksi
3 dengan orang lain
b. Mampu bekerjasama dengan orang lain/
bertukar pikiran dengan orang lain, belajar
dan berbagi pengetahuan dengan orang lain
maupun orang baru.
Intrapersonal a. Mampu mengetahui kelebihan dan
4 kekurangan yang ada pada diri sendiri
b. Memiliki kemampuan jauh dalam
mengenali diri individu sendiri
c. Mampu membuat rencana dan mengarahkan
orang lain.
Verbal a. Mampu berkomunikasi baik secara oral
5
Linguistik maupun lisan
b. Senang membaca, menulis dan membuat
puisi
c. Mampu mendeskripsikan suatu objek
berdasarkan fakta nyata atau yang ada
Musikal a. Mampu memainkan alat musik, menyanyi,
6 dan menciptakan lagu
xi