Page 27 - e-Module Berbasis Multirepresentasi Pada Materi Kemagnetan
P. 27
E-Modul IPA Terpadu
Berbasis Multirepresentasi
Materi Konsep Kemagnetan
Representasi Gambar
Gambar 7 Garis Gaya Magnet Gambar 8 Garis Gaya Magnet U
Batang
Kamu sudah belajar bagaimana garis gaya magnet dikeluarkan sesuai dengan
bentuk magnet, sekarang giliran kamu untuk melukiskan diagram arah dari setiap
interaksi magnet pada lembar kerja peserta didik di bawah ini.
Ayo
Representasi Diagram Lakukan!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 2
Apa yang kamu amati?
Coba amati apa yang terjadi interaksi pada video berikut.
Sumber: https://youtu.be/TOy-4mrtc3Y
Apa yang kamu tanyakan?
Apakah ada perbedaan garis gaya magnet ketika menggunakan satu buah
magnet jika dibandingkan dengan dua magnet pada video tersebut?
Terjadi interaksi seperti apa antar magnetnya?
16