Page 17 - Halo semua, kita akan mempelajari mengenai Manjamen Pendidikan Tinggi, siapa yan
P. 17
Pendidikan tinggi merupakan kegiatan dalam
upaya menghasilkan manusia terdidik seperti
kriteria yang sudah disebutkan diatas.
Kristiawan, et. al, 2017)
Penelitian merupakan kegiatan telaah taat kaidah
dalam upaya menemukan kebenaran dan atau
menyelesaikan masalah dalam ilmu pengetahuan,
teknologi atau kesenian. Atau menurut penulis
penelitian adalah kegiatan yang dilakukan menurut
kaidah dan metode secara sistematis untuk
memperoleh informasi, data dan keterangan.
Pengabdian kepada masyarakat merupakan
kegiatan yang memanfaatkan ilmu
pengetahuan dalam upaya memberikan
sumbangan demi kemajuan masyarakat.

