Page 61 - E-BOOK REVISI
P. 61
ENGLISH E-BOOK
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
(DAY 4)
Kelompok :
Hari / Tanggal :
Tema : Aku Cinta Bumi
Topik : Tanaman
Sub Topik : Bagian-bagian tanaman
Sub-sub Topik : Bunga
TUJUAN PEMBELAJARAN
NABP :
Anak mempercayai adanya Tuhan Yang Maha Esa
Anak dapat melafalkan do’a sebelum dan sesudah belajar
Anak dapat melafalkan do’a sebelum dan sesudah makan
Anak dapat melafalkan surat pendek
Anak mampu menunjukan sikap cinta tanaman
Jati Diri :
Anak mampu berfikir kritis
Anak mampu bekerjasama dengan teman sebayanya
Anak bangga terhadap hasil karyanya dan menghargai hasil karya
orang lain.
Anak melakukan gerakan motorik kasar dan motoric halus.
Anak mampu mengikuti senam dengan baik
Literasi, Matematika, Sains, Teknologi, Rekayasa dan Seni :
Anak mampu mengembangkan bahasa reseptif dan ekspresif dalam
bahasa inggris
Anak dapat menunjukan sikap eksploratif
Anak dapat menggunakan alat teknologi sederhana sesuai dengan
fungsinya
Anak mampu menuangkan imajinasinya melalui berbagai karya
Anak mampu bernyanyi bersama.
RISMARENI PRANSISKA 48