Page 62 - 10__Rencana_PKB
P. 62
Tabel 4. Format 1: Evaluasi Diri Guru
Nama Sekolah: Nomor Statistik Sekolah:
Alamat: Kecamatan: Kabupaten/Kota:
Nama Guru: Tahun: Tanggal:
EVALUASI DIRI TERHADAP INDIKATOR
DIMENSI KOMPETENSI
KINERJA
A. PEDAGOGIK
1. Menguasai karakteristik Saya merasa tidak mengalami kendala
peserta didik. dalam memahami karakteristik peserta
didik, sekalipun belum sepenuhnya
Contoh pengisian menggunakan informasi tentang
evaluasi diri karakteristik peserta didik untuk
terhadap indikator membantu proses pembelajaran.
kinerja
2. Menguasai teori belajar dan
prinsip-prinsip pembelajaran
yang mendidik.
3. Pengembangan kurikulum.
4. Kegiatan pembelajaran yang
mendidik.
5. Pengembangan potensi
peserta didik.
6. Komunikasi dengan peserta
didik.
7. Penilaian dan evaluasi.
B. KEPRIBADIAN
8. Bertindak sesuai dengan
norma agama, hukum,
sosial, dan kebudayaan
nasional.
9. Menunjukkan pribadi yang
dewasa dan teladan.
RENCANA PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN | 31