Page 11 - E-book Febrianti Cindy
P. 11

RANGKUMAN  MATERI





           Urutan peristiwa disebut juga alur atau plot. Urutan

           peristiwa dapat disajikan dalam bentuk peta pikiran atau


           diagram alir.



           Cara mengidentifikasi urutan peristiwa yaitu:

            1.      Bacalah teks dengan cermat

            2.  Cermati tiap-tiap paragraf

            3.  Perhatikan  waktu  serta  keadaan  yang  terjadi

                    dalam cerita


            4.  Catatlah  tiap-tiap  peristiwa  yang  terjadi  secara

                    berutan  dalam  bentuk  peta  pikiran  atau  diagram

                    alir.



            Air di bumi selalu tersedia karena adanya siklus air.

            Berikut              faktor-faktor                  yang           mempengaruhi

            ketersediaan air tanah:

                Kegiatan  membuka  lahan  pertanian,  perumahan,


                    atau industry dapat mengurangi kemampuan tanah

                    dalam menyimpan air.

                Pembangunan  jalan  yang  menggunakan  aspal  atau

                    beton dapat menghalangi meresapnya air hujan ke

                    dalam tanah.

                Berkurangnya daerah resapan air.


              

              
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16