Page 44 - E-MODUL DENGAN PENDEKATAN STEM MATERI TRIGONOMETRI KELAS X
P. 44

5) Arahkan ujung klinometer yang lain ke puncak tiang

                        6) Bacalah  besar  sudut  melalui  letak  tali  bandul  terhadap  busur  derajat.  Misal
                           menunjukkan 45°. Maka besar sudut elevasinya adalah 90° − 45° = 45°.









                     AYO MENGHITUNG


                           Secara sistematis, masalah 2.3 dapat kalian selesaikan dengan menghitung secara
                     langsung melalui perbandingan trigonometri.

                     Tinggi tiang terhitung dari mata = 13,55 m – 1,55 m = 12 m

                     Mencari sudut elevasi dengan perbandingan tangen:
                                 12
                        =    =    = 1 = tan 45°
                                 12
                     Jadi sudut elevasi yang terbentuk adalah     °

                     Guna memantapkan pemahaman kalian, coba cermati contoh-contoh berikut:


                     Contoh Soal:
                 1)  Dua orang guru dengan tinggi badan yang sama yaitu 1,7 m sedang berdiri memandang

                     puncak tiang bendera di sekolahnya. Guru pertama berdiri tepat 10 m di depan guru
                     kedua. Jika sudut elevasi guru pertama 60° dan guru kedua 30° dapatkah kamu meghitung

                     tinggi tiang bendera tersebut?

                     Penyelesaian:
                     Diketahui       : Tinggi badan guru = 1,7 m

                                      Jarak guru pertama dengan kedua = 10 m
                                      Sudut elevasi guru pertama = 60°

                                      Sudut elevasi guru kedua = 30°

                     Ditanya         : Tinggi tiang bendera?
                     Dijawab         :











                                                           44
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49