Page 23 - E-Modul Trigonometri Kelas X Semester 2
P. 23

4)  Suatu hari Azizah mengikuti lomba berenang yang diadakan di sekolahan. Waktu yang

                     ditempuh Azizah 6 menit 36 detik. Nyatakan waktu yang ditempuh oleh Azizah tersebut
                     kedalam bentuk derajat desimal?

                     Penyelesaian  :
                     Diketahui       : Waktu yang ditempuh 6 menit 36 detik

                     Ditanya         : Mengubah waktu ke dalam bentuk derajat desimal?

                     Dijawab         :
                                                    °
                                                              °
                                                 6
                                           ′′
                                       ′
                                      6 36 = ( ) + (     36  ) = 0,1° + 0,01° = 0,11°
                                                60      3.600
                     Jadi sudut yang dibentuk oleh anton adalah   ,     °

                 5)  Adik rara sedang menyaksikan pertunjukan lumba-lumba. Lumba-lumba tersebut sedang

                     memainkan  roda.  Jika  panjang  busur  roda  tersebut  10  cm  dan  sudut  pusatnya  36°.

                     Hitunglah jari-jari dari roda tersebut?
                     Penyelesaian  :

                     Diketahui       : Panjang busur = 10 cm
                                      Sudut pusat = 36°

                     Ditanya         : Jari-jari roda?

                     Dijawab         :    = 36°, maka
                                                  
                                        = 36 ×          
                                               180
                                        = 0,2   rad

                                     Kita ketahui bahwa:    =     

                                                 
                                     Maka    =
                                                 
                                         10     
                                        =
                                          0,2  
                                         10     
                                        =
                                         0,628
                                        = 15,9     

                     Jadi, jari-jari hula hup adalah 15,9 cm.













                                                           23
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28