Page 52 - MODUL P5 Gaya Hidup Berkelanjutan SMPN 138
P. 52

3. Sebelumnya produk telah dibuat dari rumah, kemudian hasil karya tersebut dipresentasikan
                   di depan kelas.
                4. Penjelasan tentang membuat produk kerajinan dari sampah botol plastik tersebut menjadi
                   media penilaian kreatifitas siswa dalam mengambil contoh karya untuk dapat menjelaskan
                   tentang fungsi sampah plastik.
                5. Presentasi  kelompok  akan  dipergunakan  untuk  membuat  penilaian  secara  individu
                   berdasarkan kemampuan individu siswa melalui peran yang dilakukan dalam kelompok nya.
                      Materi  materi  contoh  vidio  disertakan  dalam  konten  pembelajaran  melalui  google
                        classroom.
                Pada aksi ini setiap kelompok mempresentasikan membuat salah satu produk yang terbuat dari
                botol plastik. Dimulai dari menyiapkan alat dan bahan, kemudian proses membuatnya. Kelompok
                menampilkan bukti produknya.



                Contoh Hasil produknya antara lain :



                           1.  Celengan
                           2.  Vas Bunga
                           3.  Mobil Mobilan
                           4.  Pot Gantung
                           5.  Pot Tanaman

                           6.  Tempat Pensil Lucu
                           7.  Bunga hias
































                                                                                                           52
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57