Page 29 - EBOOKLET PLANTAE
P. 29
4 Metagenesis Tumbuhan Paku
Semua jenis tumbuhan paku mengalami metagenesis (pergiliaran keturunan). Untuk
memahami cara metagenesis tumbuhan paku, perhatikanlah terlebih dahulu siklus
hidup tumbuhan paku di bawah ini!
Sumber: Pteridophyta (tumbuhan
paku) – plantae (wordpress.com)
Gambar 43. Siklus hidup tumbuhan paku
Untuk memahami lebih dalam lagi tentang metagenesis tumbuhan paku,
simaklah skema metagenesis tumbuhan paku pada halaman berikutnya beserta
penjelasannya!
23