Page 52 - EBOOKLET PLANTAE
P. 52

Rangkuman


                 1.  Tumbuhan  adalah  organisme  eukariotik,  multiseluler,  autotrof  fotosintetik,  dinding


                     selnya tersusun atas senyawa selulosa serta bereproduksi secara seksual dan aseksual.

                 2.  Tumbuhan  secara  garis  besar  dibagi  menjadi  tumbuhan  nonvaskuler  (tidak

                     berpembuluh) dan vaskuler (berpembuluh).


                  3.  Tumbuhan  nonvasukuler  meliputi  tumbuhan  lumut  yang  terdiri  dari  lumut  daun

                     (Bryophyta), lumut hati (Marchantiophyta) dan lumut tanduk (Anthocerotophyta).

                 4.  Tumbuhan lumut merupakan tumbuhan autotrof fotosintetik, tak berpembuluh namun

                     memiliki batang dan daun yang jelas diamati meskipun akar masih berupa rizoid, dan


                     melakukan metagenesis antara generasi gametofit dan sporofit.

                 5.  Tumbuhan  paku  adalah  tumbuhan  berpembuluh  tak  berbiji  yang  memiliki  susunan


                     tubuh  khas  yang  membedakannya  dengan  tumbuhan  lain,  meliputi  paku  purba

                     (Psilophyta), paku kawat (Sphenophyta), paku ekor kuda (Lycophyta), dan paku sejati

                     (Pterophyta).

                 6.  Tumbuhan paku telah memiliki akar, batang, dan daun sejati dan memiliki pembuluh

                     xilem dan floem serta mengalami metagenesis antara generasi sporofit dan generasi

                     gametofit.


                 7.  Tumbuhan berbiji meliputi semua tumbuhan yang menghasilkan biji.

                 8.  Tumbuhan  berbiji  (Spermatophyta)  digolongkan  menjadi  dua  golongan  besar  yaitu

                     angiospermae  dan  gymnospermae.  Tumbuhan  angiospermae  dibagi  menjadi


                     monocotyledoanae dan dicotyledonae.













                                                                                                                46
   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57