Page 56 - E-MODUL SEL BERBASIS MULTIPLE INTELLIGENCE
P. 56
E-MODUL SEL
E-MODUL SEL
Berbasis Multiple Intelligence
Modul digital flipbook berbasis multiple intelligence
(kecerdasan mejemuk) merupakan bahan ajar yang
digunakan untuk memahami konsep sel yang dipelajari
di kelas XI SMA dengan mengacu pada kurikulum
merdeka. E-Modul ini memuat berbagai informasi
seputar materi sel yang disusun secara interaktif serta
memuat komponen untuk mengasah kecerdasan
majemuk peserta didik, sehingga memudahkan peserta
didik dalam memahami materi melalui kegiatan
interaktif berbasis multiple intelligence.
Jurusan Pendidikan Biologi
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Sultan Ageng Tortayasa
2025