Page 30 - E-MODUL GEOMATIKA_Nafiz Ayu Mas Ula_rev2
        P. 30
     Video 3. Pengukuran menggunakan GPS tipe geodetik.
                          (Sumber: https://youtu.be/RdCZCQVLv7M?si=ZRdFYvqnBXj-sbdj)
                          GPS tipe mapping biasa digunakan dengan mendirikannya pada stik yang
             dipegang  tangan.  Penentuan  posisi  GPS  tipe  mapping  dapat  mencapai  ketelitian
             yang cukup memadai untuk banyak keperluan pemetaan. GPS tipe mapping biasa
             digunakan  untuk  untuk  mengukur  detail  atau  isi  peta  dan  penentuan  posisi  titik
             batas persil lahan. Ketelitian koordinat yang dapat dicapai berkisar skala desimeter
             atau centimeter.
                                                         Video 4. GPS tipe mapping
                                (Sumber :https://youtu.be/gUjuwNSuM5I?si=3zAJFzIZXiw_DLZM)
                                                                                                             24
                                                                                                             24
     	
