Page 14 - Audry s pdf multimedia_Neat
P. 14
KEGIATAN 4
"Himpunan Kosong"
Tujuan Pembelajaran : Peserta didik mampu menemukan konsep himpunan
kosong
Bobi Anggi Dina Riki Susi
Perhatikan gambar ilustrasi diatas!
Bobi, anggi, dina, riki, dan susi adalah sahabat. Mereka sering
menghabiskan waktu bersama. Mereka memiliki karakteristik bentuk
tubuhnya masing-masing. Bobi memiliki kulit putih dan rambut pendek
berwarna kuning, anggi memiliki kulit coklat dan rambut pendek berwarna
hitam, Dina memiliki kulit putih dan rambut panjang berwarna coklat, riki
memiliki kulit putih dan rambut pendek berwarna oren, susi memiliki kulit
coklat dan rambut pendek berwarna hitam. Walaupun memiliki ciri fisik
yang berbeda mereka tetap saling menghormati dan menghargai perbedaan
tersebut.
Berdasarkan gambar ilustrasi diatas apakah terdapat manusia yang memiliki
3 mata?
…………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………