Page 25 - BEST PRACTISE PUBLIC SPEAKING 2024
P. 25

BAB IV

                                                         PENUTUP


                               A. Simpulan

                                  1. Implementasi  Soft  Skill  :  Public  Speaking  dalam  mempersiapkan
                                    karakter peserta didik SMK Nusaputera 2 Semarang menghadapi Uji

                                    Kompetensi adalah dengan memperhatikan peningkatan prestasi dan
                                    karakter  sesuai  kebutuhan  industri.  Prestasi  yang  perlu  disiapkan

                                    adalah :

                                   a.  Pengetahuan
                                   b.  Kualitas Pekerjaan

                                   c.  Efisiensi Kerja
                                   d.  Prosentase Kehadiran

                                   e.  Kemampuan Berkomunikasi
                                   f.  Kemampuan Belajar Prosedur

                                   g.  Orientasi Pelayanan

                                    Sementara karakter yang perlu dipersiapkan adalah :
                                    a. Sikap dan Tingkah laku

                                    b. Tanggung jawab
                                    c. Motivasi

                                    d. Ketekunan

                                    e. Kemampuan beradaptasi
                                    f. Inisiatif peserta

                                  2. Hasil dan dampak yang diperoleh dari implementasi strategi Soft Skill
                                    : Public Speaking dalam mempersiapkan karakter peserta didik SMK

                                    Nusaputera 2 Semarang menghadapi Ujian Kompetensi.

                                  3. Kendala yang terjadi saat melaksanakan  strategi Soft Skill : Public
                                    Speaking  untuk  mempersiapkan  karakter  Peserta  Didik  Kompetensi

                                    Keahlian Perhotelan dalam menghadapiUji Kompetensi :
                                    a.  Peserta didik kurang percaya diri saat melaksanakan kegiatan;









                                                                                                      16
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30