Page 88 - Matematika Kelas 5 SD
P. 88

Ada sebuah besi batangan dengan panjang 1,5 m dan berat 4,8 kg.
                     3
                       Berapa kg berat dari 1 m besi batangan tersebut?


                                                                                               (kg)
                              0                                                             4,8 (Kg)
                       Berat

                    Panjang
                                                                                               (m)
                              0                                          1                  1,5 (m)


                                                                                               : 1,5


                     1  Ayo tuliskan kalimat matematikanya:                 Berat (kg)      ?     4,8

                                                                           Panjang (m)      1     1,5


                                                                                               : 1,5
                     2  Ayo pikirkan bagaimana cara menghitungnya.

                    A  Dengan bilangan berapa kita akan mengalikan                               3,
                                                                                       1, 5   4 8 , , 0
                         bilangan pembagi dan bilangan yang dibagi?                           4 5

                    B  Pikirkan 48 sebagai 48,0 untuk melanjutkan                                3  0

                       proses pembagian.



                        Ayo pikirkan bagaimana cara membagi 3,23 : 3,8
                     4


                                                                                              0, 8 5
                                                                                     3, 8  3 2,  3
                                                                                             ,
                                            Mengapa tidak ada hasil                        3 0   4
                                            bagi  pada  nilai  tempat                         1  9 0
                                            satuan?                                           1  9 0

                                                                                                    0








                       1    Ayo bagilah dalam bentuk vertikal.

                           A   36,9 : 1,8             B    3,06 : 4,5                 C    0,49 : 3,5

                       2   Ada sebuah taman bunga berbentuk persegi panjang yang memiliki luas
                           36,1 m . Panjangnya adalah 3,8 m. Berapa meter lebarnya?
                                  2

                       = □ : □
                    76
   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93