Page 56 - Terampil Berkomputer Teknologi Informasi dan Komunikasi
P. 56

Sumber: h p://images.techtree.com,
                                          www.downloadmanuals.com





                  b. Perangkat Lunak (So ware)                                         Gambar 3.4
                      Perangkat keras tidak dapat bekerja secara mandiri. Untuk dapat   Monitor dan printer adalah piran
                  menjalankan fungsinya, diperlukan serangkaian instruksi yang terkumpul   keluaran
                  dalam bentuk software (perangkat lunak). Software dibagi menjadi dua,
                  yaitu  software sistem operasi dan  software aplikasi. Sistem operasi
                  mempunyai beberapa fungsi utama antara lain:
                      (1) manajemen sumber daya,
                      (2) manajemen data,
                      (3) manajemen gugus tugas, dan
                      (4) penyediaan sarana komunikasi antar pengguna dan komputer.
                      Sistem Operasi yang dikenal antara lain DOS,  Windows, Unix,
                  MacOS, FreeBSD, dan Linux.























                                                                                       Gambar 3.5
                                                                                     Windows adalah sistem operasi
                                                                                     yang populer






                                                                                       Operasi Dasar Komputer  47
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61