Page 287 - E-Book seni budaya kelas 12
P. 287
BAB XI
Kreatifitas Musik
Kompetensi Inti
KI 4.1: Mengolah, menalar, menyajikan dan mencipta seni musik
dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif, dan kreatif, serta mampu
menggunakan metode sesuai dengan kaidah keilmuan.
KI 4.2: Membuat karya tulis tentang musik kreasi berdasarkan
jenisnya.
Kompetensi Dasar
4.1.1 : Menjelaskan musik kreasi dalam pendidikan seni budaya.
4.1.2 : Menampilkan musik kreasi berdasarkan pilihan sendiri.
4.1.3 : Menampilkan musik kreasi dengan membaca partitur
lagu.
4.1.4 : Menyajikan musik kreasi dengan partitur lagu karya
sendiri.
4.1.5 : Mengembangkan sensitivitas persepsi inderawi melalui
berbagai pengalaman kreatif bermusik.
4.1.6 : Menstimulus pertumbuhan ide-ide imajinatif dan
kemampuan menemukan berbagai gagasan kreatif dalam
memecahkan masalah artistic-estetik melalui proses
kreasi dan penyajian musik .
4.2.1 : Mengevaluasi karya musik berdasarkan fungsi dan
jenisnya.
4.2.2 : Mengidentifikasi karya musik kreasi berdasarkan jenisnya.
Seni Budaya 273