Page 341 - E-Book seni budaya kelas 12
P. 341

Kerugiannya dari  tempat pergelaran setengah lingkaran antara lain berikut.
                       •  Biasanya kadang-kadang konsentrasi dari pemain terganggu, karena
                           jarak yang terlalu dekat dengan penonton.
                       •  Pengaturan dekorasi sedikit sulit.








                                                   Panggung











                                          Tempat pergelaran setengah  arena

                    3). Tempat pergelaran bentuk Arena, bentuk ini memerlukan tempat yang
                       luas,  penonton dapat  melihat tontonannya dari empat penjuru. sedangkan
                       keuntungan dan kerugiannya sama dengan pergelaran setengah arena.

























                                            Tempat Pergelaran  Bentuk Arena












                   Seni Budaya                                                            327
   336   337   338   339   340   341   342   343   344   345   346