Page 26 - E-LKPD ASAM BASA BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK
P. 26
E-LKPD ASAM BASA BERBASIS PENDEKATAN SAINTIFIK
INDIKATOR KETERAMPILAN
4.10.1 Mengamati wacana mengenai kekuatan asam basa.
4.10.2 Mengajukan pertanyaan terkait hal yang belum dimengerti.
4.10.3 Mengamati tabel hasil pengamatan pengukuran pH menggunakan indicator
universal.
4.10.4 Menentukan besarnya konsentrasi HCl pH 1 dengan konsentrasi CH3COOH
pH 3.
4.10.5 Menghitung besarnya konsentrasi H pada larutan HCl pH 1 dan larutan
+
CH3COOH pH 3.
4.10.6 Menentukan besarnya konsentrasi NaOH pH 13dengan NH4OH pada pH 11
4.10.7 Menghitung besarnya konsentrasi OH pada larutan NaOH pH 13 dan
-
NH4OH pada pH 11.
4.10.8 Mengamati reaksi ionisasi larutan HCl.
4.10.9 Mengidentifikasi besarnya konsentrasi HCl pada mula, saat terionisasi dan
saat keadaan akhir.
4.10.10 Mengidentifikasi besarnya konsentrasi HCl mula-mula dengan konsentrasi
HCl pada keadaan akhir.
4.10.11 Mengamati reaksi ionisasi CH3COOH.
4.10.12 Mengidentifikasi besarnya konsentrasi CH3COOH pada mula, saat
terionisasi dan saat keadaan akhir.
4.10.13 Membandingkan besarnya konsentrasi keadaan akhir dari reaksi ionisasi
HCl dan ionisasi CH3COOH.
4.10.14 Menyimpulkan pengertian asam kuat dan asam lemah.
4.10.15 Mengamati reaksi ionisasi NaOH.
4.10.16 Mengidentifikasi besarnya konsentrasi NaOH pada keadaan mula-mula,
terionisasi dan keadaan akhir.
Page 26