Page 36 - Modul Besaran dan satuan
P. 36
Gambar 1.8. Cara membaca mikrometer sekrup
Sumber: https://www.thebellebrigade.com
Skala utama = 5,5 mm
Skala nonius = 30 x 0,01 = 0,3 mm
Hasil pengukuran = 5,5 mm + 0,3 mm = 5,8 mm =
0,58 cm
G. Pengukuran Besaran Massa
Pengukuran massa pada umumnya dilakukan dengan
menggunakan neraca. Ada beberapa jenis neraca antara lain
neraca Ohauss, neraca lengan, neraca langkah, neraca pasar,
neraca tekan, neraca badan, dan neraca elektronik. Salah satu
jenis neraca yang sering digunakan di laboratorium adalah
neraca lengan. Ada dua jenis neraca Ohauss, yaitu neraca empat
lengan yang mempunyai batas ketelitian 0,01 g dengan batas
mengukur massa 311 g sehingga disebut neraca Ohauss-311 dan
neraca tiga lengan yang mempunyai batas ketelitian 0,1 g
dengan batas mengukur massa 2,610 kg dan disebut neraca
33