Page 3 - E-MODULPERCOBAAN
P. 3
PENDAHULUAN
PENDAHULUAN
A. Kompetensi Dasar
4.7 Menyajikan gagasan, pendapat kedalam bentuk teks
eksposisi berupa artikel ilmiah populer (lingkungan hidup,
kondisi sosial, keragaman budaya, dll) secara lisan dan
tertulis dengan memperhatikan struktur, unsur
kebahasaan.
B. Deskripsi Singkat
Pernahkah kalian membaca teks eksposisi? Untuk
menemukan teks eksposisi sangatlah mudah. Teks ini
banyak muncul di kehidupan sehari-hari. Misalnya
saja seperti media digital, surat kabar, majalah, dan
lain sebagainya. Bagi Kamu yang ingin mengetahui
dan memahami lebih lanjut tentang teks eksposisi, E-
Modul ini akan menjelaskan dengan lengkap tentang
teks eksposisi, meliputi pengertian, tujuan, struktur,
kaidah kebahasaan dan tahapan menyusun teks.
Namun, sebelum kalian mencermati lebih lanjut
hendaknya kalian tetap menjaga protokol kesehatan
agar kalian terhindar dari wabah Covid-19. Sudah
siapkah kalian? Berikut uraian materi mengenai teks
eksposisi yang dapat kalian baca sebagai pengayaan.
Tetap semangat!
1 1