Page 13 - E-Modul Fluida Dinamis Terintegrasi Teknologi dan Bencana Angin Puting Beliung
P. 13

E-Modul Terintegrasi Teknologi dan Bencana
                                                      1






                Bagaimana cara menghindari angin puting beliung?




                   Bawa  masuk  barang-barang  ke  dalam  rumah,  agar  tidak  terbawa

                   angin.

                   Tutup jendela dan pintu, lalu kunci.
                   Matikan aliran listrik dan peralatan elektronik.

                   Jika  di  sertai  potensi  petir  yang  akan  menyambar,  segera

                   membungkuk, duduk dan peluk lutut ke dada.
                   Jangan tiarap di atas tanah.

                   Hindari  bangunan  yang  tinggi,  tiang  listrik,  pohon,  papan  reklame

                   dan sebagainya yang berpotensi rubuh saat terjadi angin kencang.
                   Lindungi diri dari kemungkinan benda yang terbang terbawa angin

                   kencang.

                   Segera masuk ke dalam rumah atau bangunan yang kokoh.







           Perhatikan animasi
           proses terjadinya

          angin puting beliung
                 berikut ini!

























                                                     Sumber: https://youtu.be/FTLNInBEAjY




                                                          13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16