Page 36 - BAHAN AJAR KELAS 5 SEMESTER 1 (TEMA 1-5)_NI WAYAN ARNITI
P. 36

4. Menjaga kesehatan lingkungan sekitar

                        membuat sebanyak mungkin ventilasi dalam rumah untuk
                         menjaga sirkulasi udara,

                        menjaga  kebersihan  lingkungan  supaya  tidak  banyak

                         debu beterbangan yang akan ikut masuk ke dalam organ
                         pernapasan saat kita menghirup napas,

                        membuat  udara  bersih  di  lingkungan  sekitar  rumah

                         dengan menanam banyak tumbuhan hijau, serta
                        mencegah  ruangan  lembap  karena  virus  dan  bakteri

                         mudah  berkembang  di  ruangan  dengan  kelembapan

                         tinggi.


               AYO BERLATIH!!!
















































                                                           36
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41