Page 40 - Update e-book Whole language FIX_Neat
P. 40
Ayo, Jawablah pertanyaan berikut!
1 Siapakah nama tokoh yang menjadi tauladan dalam cerita tersebut?
2 Apa yang di lakukan Kaira dengan barang-narang bekas tersebut!
3 Apa yang di maksud dengan daur ulang?
4 Bagaimana cara membuat Ecobrick?
5 Sebutkan 2 contoh kegiatan peduli lingkungan yang pernah kamu lakukan!
JELAJAH KEBAHASAAN
Narasumber adalah orang yang memberi (mengetahui secara jelas atau menjadi sumber)
informasi, kegiatan yang melibatkan narasumber adalah wawancara. Wawancara adalah
kegiatan tanya jawab antara dua orang atau lebih dengan tujuan mencari informasi tertentu.
Pewawancara adalah orang yang mewawancarai dalam kurung mengajukan pertanyaan,
untuk dapat mewawancarai dengan baik. Kalian harus berlatih berikut ini hal-hal yang harus
kalian perhatikan.
Beberapa hal yang harus di persiapkan dalam wawancara yaitu: Buatlah janji jadi
bertemu dengan narasumber, siapkan daftar pertanyaan, siapkan alat tulis untuk
mencatat atau alat perekam dan siapkan kamera (jika ada).
Informasi yang perlu dicatat satu jawaban sesuai daftar pertanyaan yaitu: jawaban sesuai
pertannnyaan, identifikasi narasumber dan tanggal wawancara.
Agar siap dan percaya diri pelajar harus pelajari semua tentang narasumber, kuasai
daftar pertanyaan wawancara dan berlatih mengajukan pertanyaan sebelum melakukan
wawancara sebenarnya.
32