Page 26 - E-Modul Mitigasi Kebencanaan
P. 26
KEGIATAN BELAJAR 2
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menentukan energi gelombang yang menyebabkan
terjadinya peristiwa bencana alam setelah mempelajari modul fisika
materi gelombang berbasis kebencanaan alam.
2. Siswa dapat menentukan menentukan intensitas gelombang yang
dihasilkan pada peristiwa bencana alam setelah mempelajari modul
fisika materi gelombang berbasis kebencanaan alam.
3. Siswa dapat menganalisis sifat-sifat gelombang dalam peristiwa
bencana alam setelah mempelajari modul fisika materi gelombang
berbasis kebencanaan alam.
KATA KUNCI
ENERGI GELOMBANG
INTENSITAS GELOMBANG
SIFAT-SIFAT GELOMBANG
13