Page 233 - 1. E-MODUL AHMAD SUBARI (20177016) 52_Neat
P. 233

EKOLOGI & PERUBAHAN LINGKUNGAN                                     06/24/2022







                                     Ayo Mengaplikasikan Konsep




                             Jawablah pertanyaan berikut!

                        1. Berdarkan percobaan yang telah dilakukan sebelumnya, apakah setiap

                           tumbuhan  memiiliki  daya  resistansi  yang  sama  terhadap  peristiwa

                           hujan asam? Jelaskanlah!


                        2. Secara  tidak  sadar,  terdapat  banyak  sekali  polutan  yang  ada

                           disekitar kita. Apakah pencemaran akan terus berlanjut? Bagaimana

                           pengaruh  pencemaran  terhadap  keadaan  lingkungan?  Apakah

                           terdapat pengaruh pencemaran terhadap penurunan pada ketahanan

                           tubuh manusia?

                        3. Apakah  hujan  asam  merupakan  dampak  dari  pemanasan  global?

                           Jelaskanlah!


                        4. Apa dampak pemanasan global bagi kehidupan di bumi?

                        5. Apa yang menyebabkan terjadinya pemanasan global?







































                                                                          AHMAD SUBARI           223
   228   229   230   231   232   233   234   235   236   237   238