Page 236 - 1. E-MODUL AHMAD SUBARI (20177016) 52_Neat
P. 236
EKOLOGI & PERUBAHAN LINGKUNGAN 06/24/2022
4.Uraian Materi
A.Pencemaran Lingkungan
Pencemaran dapat
diartikan sebagai
masuknya bahan-bahan
pencemar ke dalam
lingkungan alami yang
dapat mengakibatkan
perubahan yang merusak
Gambar 77. Pantai yang tercemar sampah (sumber:
lingkungan. Bahan-bahan kompas.com, 2020).
pencemar ini bukan hanya mengganggu kesehatan, tetapi juga dapat
mengakibatkan kematian pada manusia dan hewan serta mengganggu
pertumbuhan dan perkembangan fauna dan flora lainnya. pencemaran
lingkungan adalah masuknya atau dimasukkan mahluk hidup, atau energi,
dan atau komponen lain kedalam lingkungan, atau berubahnya tatanan
lingkungan oleh kegiatan manusia atau oleh proses alami, sehingga
kualitas lingkungan turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan
lingkungan menjadi kurang baik atau tidak dapat berfungsi lagi (Sembel,
2015).
Pencemaran lingkungan juga dapat didefinisikan sebagai perubahan
komponen nonbiofisik akibat aktivitas yang melebihi kemampuan daya
dukung lingkungan atau nilai ambang batas toleransi ekosistem biotik
(Chaerul dkk., 2021).
Chaerul dkk. (2021) menjelaskan pencemaran lingkungan
disebabkan oleh beberapa faktor, namun faktor terbesar adalah
manusia. Manusia telah berkontribusi besar dalam proses terjadinya
AHMAD SUBARI 226