Page 100 - BUKU PANCASILA FIX
P. 100
70
arah mana bangsa ini akan bergerak; 2) menciptakan rasa
kebersamaan dalam keluarga besar bangsa Indonesia
sesuai dengan sesanti Bhinneka Tunggal Ika; dan 3)
menggairahkan seluruh komponen bangsa dalam
mewujudkan cita-cita bangsa dan negara Republik
Indonesia.
Ada ha-hal yang amat penting dalam melaksanakan
ideologi negara Pancasila, agar ideologi tidak
disalahgunakan terutama dijadikan alat untuk memperoleh
atau mempertahankan kekuasaan oleh elit politik. Maka
untuk itu, bangsa Indonesia harus melaksanakan nilai-nilai
instrumental ideologi Pancasila yaitu taat asas terhadap
nilai-nilai dan ketentuan-ketentuan yang ada pada
Pembukaan UUD 1945 dan Pasal-Pasal dalam UUD 1945.[ ]
Daftar Pustaka
Abdulgani, Roeslan, 1979, Pengembangan Pancasila di
Indonesia, Yayasan Idayu, Jakarta.
Ahmad, Amrullah dkk., 1996, Dimensi Hukum Islam Dalam
Sistem Hukum Nasional, Gema Insani, Depok.
Ali As’ad Said, 2009, Negara Pancasila Jalan Kemaslahatan
Berbangsa, Pustaka LP3ES, Jakarta.
An-Na’im, Abdullahi Ahmed, 2007, Islam dan Negara
Sekular: Menegosiasikan Masa Depan Syariah, PT
Mizan Pustaka, Bandung.
Anshoriy, HM. Nasruddin, 2008, Bangsa Gagal: Mencari
Identitas Kebangsaan, LKiS, Yogyakarta.
Chaidar, Al, 1998, Reformasi Prematur: Jawaban Islam
Terhadap Reformasi Total, Darul Falah, Jakarta.
Dodo, Surono dan Endah (ed.), 2010, Konsistensi Nilai-Nilai
Pancasila dalam UUD 1945 dan Implementasinya,
PSP-Press, Yogyakarta.
Eksan, Moch., 2000, Kiai Kelana, LkiS, Yogyakarta.