Page 95 - E-Modul
P. 95

b.  Kekurangan Tata Ruang Berpanorama

                    •  Membutuhkan  biaya  yang  cukup  besar  untuk  mendesain  dan  membuat  dekorasi

                        ruangan.
                    •  Membutuhkan tenaga ahli yang tidak murah.

                    •  Membutuhkan  biaya  pemeliharaan  dan  perawatan  yang  cukup  tinggi,  di  dalam

                        maupun diluar kantor.
                    •  Dapat mengganggu konsentrasi karyawan apabila terdapat sesuatu hal diluar ruangan.


               4.  Tata Ruang Kantor Gabungan (Mixed Offices)































                     Gambar 9.32 Tata ruang kantor campuran mengembangkan lingkungan kerja yang nyaman bagi pegawai.

                                                   Sumber : officesnapshots.com


                   Tata ruang kantor gabungan merupakan bentuk ruang kantor yang terdiri dari kombinasi
               atau gabungan antara bentuk tata ruang diatas (cubical, terbuka, berpanorama). Memilih desain

               tata ruang kantor jenis ini diperlukan pertimbangan yang matang, karena ke-3 desain tata ruang

               kantor diatas memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Dengan menggabungkan
               berbagai  unsur  yang  terbaik,  maka  kondisi  kantor  gabungan  bisa  menjadi  pilihan  untuk

               menciptakan suasana kantor yang lebih kondusif.







                                                                                                        85

         E-Modul Mata Pelajaran Administrasi Umum Kelas X
   90   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100