Page 8 - MODUL PEMBELAJARAN JARAK JAUH
P. 8

(1)Menjaga kesehatan gigi adalah suatu hal yang sangat
                                  penting. (2)Sebaiknya, sebelum anda tidur, sikat gigi Anda terlebih
                                  dahulu. (3)Selain itu, gunakanlah pasta gigi putih yang
                                  menggunakan bahan alami dan yang sama sekali tidak
                                  mengandung bahan kimia. (4)Dengan pasta gigi ini, Anda akan
                                  merasa lebih aman dan tidak mendapatkan efek samping yang
                                  negatif. (5)Biasanya, bahan alami yang digunakan adalah daun
                                  mint yang dicampurkan dengan susu. (6)Ramuan tersebut mampu
                                  membuat gigi anda menjadi lebih putih dan sehat.
                                         (7)Mulailah dengan menyikat gigi secara teratur dan
                                  dengan menggunakan pasta gigi yang mengandung bahan alami
                                  agar gigi Anda terlihat bersih dan sehat.





                             Bagaimana dengan contoh 2? Apakah Ananda sudah menemukan isi teks
                             tersebut? Apakah ada bagian teks yang menyatakan perintah, ajakan,
                             imbauan, bujukan, arahan, atau pengaruh? Mari kita cermati kalimat demi
                             kalimat dalam teks tersebut. Ananda tuliskan di bagian berikut, ya!


                              1. Kalimat 1:




                              2. Kalimat 2:




                              3. Kalimat 3:




                              4. Kalimat 4:




                              5. Kalimat 5:




                              6. Kalimat 6:




                              7. Kalimat 7:





                                                                                            10

                  BAHASA INDONESIA | VIII | GENAP
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13