Page 27 - Modul Bahasa Indonesia untuk Jurnalistik Dasar
P. 27

Ambiguitas, Multitafsir, dan Redudansi sebagai Kesalahan Bahasa

                    A.  Mengidentifikasi ambiguitas, multitafsir, dan redudansi sebagai kesalahan bahasa

               Bacalah perbedaan kalimat-kalimat di bawah ini!
                Kalimat                           Jenis kesalahan  Penjelasan
                Wartawan  itu  meliput  berita  di  Ambiguitas    Tidak  jelas  apakah  ’halaman  depan’  yang
                halaman depan                                     dimaksud  adalah  halaman  depan  surat  kabar
                                                                  atau halaman depan kantor
                Editor mengedit artikel penting   Multitafsir     Tidak  jelas  apakah  yang  diedit  adalah  artikel
                                                                  penting  yang  sudah  ditulis  atau  artikel  yang
                                                                  akan ditulis
                Laporan ini terlalu panjang sekali   Redundansi    ’Terlalu  panjang’  dan  ’sekali’  memiliki  makna
                                                                  berlebihan. Kalimat seharusnya cukup  dengan
                                                                  salah satu.

                  1
                     Baca kalimat di bawah ini dan tulis jenis kesalahan di tempat yang disediakan!

                   1.  Pak Ali membaca surat kabar di meja.                     (..................................)
                   2.  Berita utama disusun oleh jurnalis senior berpengalaman.   (..................................)
                   3.  Narasumber memberikan tanggapan yang panjang.            (..................................)
                   4.  Peliputan acara ini dilakukan dengan sangat cepat sekali.    (..................................)
                   5.  Artikel tersebut diterbitkan media yang besar.           (..................................)
                   6.  Investor asing dari luar negeri tertarik investasi di Indonesia.   (..................................)
                   7.  Harga pasar sedang naik .                                (..................................)
                   8.  Jurnalis menulis berita yang penting.                    (..................................)

                  2
                     Dari susunan kalimat di bawah ini tuliskan benar (B) atau salah (S) di bagian yang disediakan!
                   1.  Penyiar televisi menyampaikan informasi terbaru pada pukul 5 sore petang hari.  (........)
                   2.  Media online menyebarkan berita tentang peristiwa banjir.               (........)
                   3.  Wartawan sedang menulis berita yang penting.                            (........)
                   4.  Reporter mengambar gambar dari sudut yang berbeda-beda.                 (........)
                   5.  Laporan jurnalistik harus disusun dengan objektif.                      (........)
                   6.  Redaksi akan menentukan keputusan tentang laporan baru.                 (........)
                   7.  Berita itu ditulis oleh wartaawan baru atau editor lama.                (........)
                   8.  Semua wartawan memiliki akses yang cepat dan update terbaru.            (........)
                   9.  Penulisan ulang berita tersebut dilakukan lagi untuk revisi akhir terahkhir.   (........)
                   10. Hari ini semua artikel dikirim oleh editor.                             (........)






                                                                                     Bahasa Indonesia Jurnalistik
                                                                                                                   17
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32