Page 114 - KOSP SDN BATUCEPER 1, 2024-2025_Neat
P. 114

Materi              Tujuan Pembelajaran yang ingin dicapai        Kelas   Sem

                                        Memahami gerak dasar non-lokomotor yang dilandasi
                                        konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan
                                        sederhana dan atau permainan tradisional
                       Gerak dasar                                                           III   1 dan 2
                                        Memahami gerak dasar manipulatif yang dilandasi
                                        konsep gerak dalam berbagai bentuk permainan
                                        sederhana dan atau permainan tradisional

                                        1.9   Memahami gerak dominan dalam senam (seperti
                                            lompat kangkang, lompat jongkok, roll depan) dan
                       Senam lantai         kombinasi pola gerak dominan posisi statis dengan   III   1 dan 2
                                            pola gerak lainnya(seperti: sikap kapal terbang – roll
                                            atau sebaliknya)
                       Materi           Tujuan Pembelajaran yang ingin dicapai

                                        1.10   Memahami gerak dasar aktivitas ritmik lokomotor,
                                             non- lokomotor dan manipulatif dengan alat
                       Senam irama                                                           III   1 dan 2
                                             sederhana yang dilandasi konsep gerak mengikuti
                                             irama (ketukan) tanpa/ dengan musik
                                        Memahami gerak dasar keselamatan, seperti; gerakan
                                        kaki, gerak lengan dan tangan, gerakan kaki dan tungkai
                                        di dalam air, seluruh badan berada di bawah
                       Renang                                                                III   1 dan 2
                                        permukaan air, menahan napas di air*
                                        Memahami gerak dasar water trappen (berdiri
                                        mengambang diair) *
                                                      Pemanfaatan Gerak
                                        1.13   Mempraktikkan aktivitas jasmani untuk
                                             pengembangan koordinasi, ketepatan dan daya
                                             tahan statis tubuh melalui permainan sederhana
                                        1. 14   Mempraktikkan aktivitas jasmani untuk        III   1 dan 2
                                             pengembangan kekuatan dan daya tahan statis
                                             tubuh melalui permainan yang lebih kompleks baik
                       Kebugaran             secara individu maupun berpasangan
                       Jasmani          1.15   Memahami aktivitas jasmani untuk pengembangan
                                             koordinasi, ketepatan dan daya tahan statis tubuh
                                             melalui permainan sederhana
                                        1. 16   Memahami aktivitas jasmani untuk pengembangan   III   1 dan 2
                                             kekuatan dan daya tahan statis tubuh melalui
                                             permainan yang lebih kompleks baik secara individu
                                             maupun berpasangan
                                        Mengetahui kebutuhan tidur dan istirahat untuk menjaga
                                        kesehatan
                                        Mengetahui penggunaan waktu luang untuk kegiatan yang
                       Kesehatan                                                             III   1 dan 2
                                        bermanfaat bagi kesehatan
                                        Mengetahui pemanfaatan pakaian dan atribut yang
                                        sesuai untuk jenis aktivitas fisik yang diikuti
                       Asesmen                                                               III   1 dan 2




                     KOSP SDN BATUCEPER 1, 2024 - 2025
   109   110   111   112   113   114   115   116   117   118   119