Page 45 - E-Modul Suhu dan Kalor
P. 45

I     P     A



                            Pendingin Makanan Sederhana


                            Alat ini terdiri atas dua tempayan, dengan


                            tempayan kecil dapat masuk ke tempayan

                            besar.  Pasir  diisikan  di  antara  dua

                              tempayan.  Selanjutnya,  air  ditambahkan

                            pada  pasir  ini  hingga  pasirnya  basah.
                                                                            Gambar 23. Pendingin
                            Makanan  (atau  air)  diletakkan  di  dalam     Makanan Sederhana
                              tempayan kecil yang ditutup kain basah.       Sumber:


                              Saat  air  di  dalam  pasir  menguap,  kalor  untuk  penguapan  ini

                            diambil  dari  sekitarnya  termasuk  dari  makanan,  sehingga

                            makanan menjadi dingin. Dilaporkan suhunya bisa turun hingga
                              15  C.
                               o

                            Kulkas

                                    Kulkas  adalah  lemari  pendingin  yang  dibuat  dengan

                            menciptakan  kondisi  pendinginan  dan  menghilangkan  suhu

                            panas. Kunci utama dari proses pendinginan kulkas ada di freon

                            atau refrigeran. Freon memiliki titik didih rendah sehingga dapat

                            menyerap  energi  panas  dari  dalam kulkas lalu  membuat
                            isi kulkas jadi dingin.















                                              Gambar 24. Kulkas
                                              Sumber: https://heikamu.com/


                     Suhu dan Kalor serta Mekanisme menjaga Kestabilan Suhu Tubuh | Kelas VII  36
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50