Page 15 - Bangun Ruang Sisi Datar
P. 15

a. Pengertian Kubus





             Ketika berkunjung ke toko kue tradisional khas Lampung, tentu kita

             sering  melihat  kue  lapis  Lampung  yang  berbentuk  kubus,  seperti

             lapis  legit,  lapis  engkak,  prunes  dan  lain-lain.  Bentuk  pada  kue

             tradisional  khas  Lampung  tersebut  merupakan  contoh  makanan  yang

             ada di sekitar kita yang berbentuk kubus. Melalui gambar di bawah ini,

             kita dapat membuat pengertian tentang bangun kubus.


















                                                     Sumber: Dokumen pribadi
                                    Gambar 2.1 Contoh makanan khas Lampung yang berbentuk kubus


              Kubus adalah bangun ruang yang memiliki enam bidang persegiempat

              yang sama dan sebangun. Gambar 2.2 merupakan bangun ruang kubus.




                                                                               H
                                                                                             G



                                                                     E         D
                                                                                       F
                                                                                              C




                                                                        A
                                                                                        B
                              Sumber: https://www.facebook.com/teniafood/  Sumber: Dokumen pribadi
                                                     Gambar 2.2 Pengertian kubus








                                                                                       E-modul Matematika
                                                                                2
                                                                                       Kelas VIII SMP/MTs
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20