Page 6 - PERTEMUAN 3- CYANOBACTERIA
P. 6
Sumber: WordPress.com
Gambar 14. Filamen Cyanobacteria dengan 3
macam sel
Cyanobacteria jadi
Gummy Candy
Berkhasiat
A2 C2
C St Struktur Cyanobacteria
Struktur sel penyusun tubuh Cyanobacteria mirip dengan sel bakteri
Gram negatif, dengan ciri utama memiliki dinding sel yang mengandung lapisan
peptidoglikan yang tipis. Sel Cyanobacteria terdiri atas bagian-bagian, yaitu
lapisan lendir, dinding sel, membran plasma, membran fotosintetik, mesosom,
sitoplasma, ribosom, granula penyimpanan, vakuola gas, protein padat, dan
nukleoplasma (DNA).
55 BAKTERI KELAS X SMA c