Page 25 - Salinan dari Sampul Modul Ajar SKI Lembar Kerja Krem dan Coklat Ilustrasi _20250508_121406_0000.pdf
P. 25
E-Modul Sejarah
Kebudayaan Islam
E-modul ini disusun untuk membantu pembelajaran Sejarah
Kebudayaan Islam kelas 8 semester 1 di Madrasah Tsanawiyah.
Materi meliputi Berdirinya Daulah Abbasiyah. Modul ini
dirancang interaktif, dilengkapi media visual, latihan soal, dan
kuis untuk mendukung pembelajaran mandiri. Pengembangan e-
modul ini juga bertujuan sebagai bagian dari penelitian skripsi
dalam rangka mengkaji validitas dan praktikalitas media digital
dalam meningkatkan pemahaman dan minat belajar peserta
didik terhadap mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam.
Penulis: Yuni Amalia

